a. kore, sore, are
kore dipakai untuk menunjukkan benda yang ada di dekat pembicara.
sore dipakai untuk menunjukkan benda yang ada di dekat lawan bicara.
are dipakai untuk menunjukkan benda yang jauh dari kedua pihak bicara.
b. kono, sono, ano
kore, sore, are, tidak bisa langsung disusul dengan kata benda;
pada waktu hendak menerangkan kata benda, dipakai kono, sono, ano.
(contoh) buku ini kepunyaan saya.
(rei) kono hon wa watashi no desu.
(れい) このほんはわたしのです。
(例) このかばんは私のです。
2. hai, sou desu, iie, sou dewa arimasen
Dalam menjawab kalimat tanya yang predikatnya kata benda, sering dipakai sou;
sou desu atau sou dewa arimasen.
(contoh) Apakah anda trainee Tokyo-kikai?
ya, saya trainee Tokyo-kikai.
ya, betul.
bukan, bukan begitu.
(rei) anata wa Toukyou-kikai no kenshuusei desuka.
hai, Toukyou-kikai no kenshuusei desu.
hai, sou desu.
iie, sou dewa arimasen.
(れい) あなたはとうきょうきかいのけんしゅうせいですか。
(例) あなたは東京機会の研修生でうすか。
3. Benda no Benda
a. no ini menunjukkan kepunyaan.
(contoh) Buku saya.
(rei) watashi no hon.
(れい) わたしのほん。
(例) 私の本です。
b. kata benda setelah no dapat dihilangkan apabila sudah sama-sama dipahami bendanya.
Tetapi kalau kata benda tersebut adalah orang, biasanya tidak dihilangkan.
(contoh) Apakah ini surat anda?
ya, punya saya.
Itu tas siapa?
Itu punya Sdr. Kimura.
(rei) kore wa anata no tegami desuka.
hai, watashi no
are wa dare no kaban desuka.
Kimura-san no
(れい) これはあなたのてがみですか。
はい、わたしの
あれはだれのかばんですか。
きむらさんの
(例) これはあなたの手紙ですか。
はい、私の
あれは誰のかばんですか。
木村さんの
*semogabermanfaat*
0 comments:
Post a Comment